Pages

  • Add to Facebook
  • Add to Digg
  • Add to Twitter
  • Add RSS Feed

Selasa, 18 Januari 2011

Manusia, Keseragaman, dan Kesederajatan

Kesetaraan Dan Keadilan Gender

A.          Konsep dan Isu Gender

Apa itu gender ?
Gender adalah perbedaan peran, fungsi dan tanggungjawab antara laki-laki dan perempuan yang merupakan hasil konstruksi sosial dan dapat berubah sesuai dengan perkembangan jaman. Kata “Gender” seringkali dimaknai salah dengan pengertian “jenis kelamin” seperti halnya seks, arti itu kurang tepat. Secara terminologi, Gender adalah suatu konsep yang digunakan untuk mengindefikasikan perbedaaan laki-laki dan perempuan.

Model Pembelajaran Matematika Realistik


MODEL PEMBELAJARAN MATEMATIKA REALISTIK

I.          Dasar Teori Yang Melandasi Model Pembelajaran Matematika Realistik

Dalam pembelajaran matematika selama ini, dunia nyata hanya cenderung berorientasi kepada memberi informasi dan memakai matematika yang siap pakai dalam proses belajar. Dalam hal ini siswa mengalami kesulitan belajar matematika dikelas. Akibatnya, siswa kurang menghayati atau memahami konsep-konsep matematika, dan siswa akan mengalami kesulitan untuk mengaplikasikan matematika dalam kehidupan sehari-hari.
Salah satu pembelajaran matematika yang berorientasi pada matematika pengalaman sehari-hari (Mathematize of everyday experience) dan menerapkan matematika dalam kehidupan sehari-hari adalah pembelajaran matematika realistic (MR).
Matematika realistic (MR) adalah matematika sekolah yang dilaksanakan dengan menempatkan realitas dan pengalaman siswa sebagai titik awal pembelajaran. Masalah-masalah realistic digunakan sebagai sumber munculnya konsep-konsep matematika atau karakteristik-karakteristik RME.
Karakteristik RME adalah sebagai berikut          :

Minggu, 16 Januari 2011

Hakekat Manusia

Filsafat Pendidikan


HAKEKAT MANUSIA

Disusun Oleh                  :

                   Kelompok    :        9
                   Nama-nama Anggota               :
1.            Elia Tince Sirait            (408111045)
2.            Fakhrunnisa                   (408111049 )
3.            Tati Utami                     (081244110022)
4.            Tuti Mariani                  (408111102)
Kelas           :        Dik A Reguler ‘08
Jurusan       :        Matematika
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2010

Metode Belajar Bruner dan Vygotsky

 BAB I
METODE BELAJAR BRUNER

A. Pendahuluan

Banyak teori yang menjelaskan tentang apa itu belajar. Dan bagaimana cara penerapan dari belajar itu sendiri. Jerome Bruner merupakan seorang ahli psikologis dari Harvard University, Amerika Serikat. Yang mempelajari bagaimana seorang manusia memperoleh, menyimpan dan mentransformasikan pengetahuan.
Menurutnya belajar merupakan proses aktif yang memungkinkan manusia menemukan hal yang baru diluar yang telah diberikan kepada dirinya.
Misalkan seorang siswa yang belajar tentang bilangan prima akan menemukan berbagai hal penting dan menarik tentang bilangan prima walau pada awalnya cuma diberikan sedikit informasi tentang bilangan prima oleh gurunya.
Ada 3 bagian penting dari Teori Bruner , yaitu (1) Tahap dalam Proses Belajar, (2) Teorema Bagaimana Belajar dan Mengajar Matematika, (3) Pendekatan Spiral Pembelajaran Matematika